Publikasi

Bentuk kepedulian dalam menjaga jiwa Merah Putih, Satgas Pamtas Yonarhanud 16/SBC mengganti Bendera Merah Putih yang sudah usang dan sobek di perbatasan.

Nunukan. Bendera Merah Putih adalah Lambang atau simbol Negara, yang diperjuangkan dengan penuh pengorbanan, melihat bendera yang kodisinya sudah usang, dan robek, serta masih saja berkibar di kantor desa Kekayap, 3 orang personil Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud 16/SBC dipimpin oleh Kopda Sukardi, berinisiatif mengganti Sang Bendera Merah Putih yang sudah usang dan sobek itu, yang berada …

Bentuk kepedulian dalam menjaga jiwa Merah Putih, Satgas Pamtas Yonarhanud 16/SBC mengganti Bendera Merah Putih yang sudah usang dan sobek di perbatasan. Read More »

Perkuat Sinergitas, Pangdivif 3 Kostrad berkunjung ke Polda Sulsel

Pangdivif 3 Kostrad Mayjen TNI Wanti W.F. Mamahi, M.Si. bertemu dengan Kapolda Sulsel Irjen Pol. Drs. H. Merdisyam, M.Si. bertempat di Polda Sulsel. Dalam silaturahmi ini turut hadir Kasdivif 3 Kostrad Brigjen TNI Refrizal, Asren Divif 3 Kostrad Kolonel Inf Faizal Rizal, dan para PJU Polda Sullsel.Kamis (20/05/2021) Dalam sambutan, Kapolda Sulsel mengucapkan selamat datang …

Perkuat Sinergitas, Pangdivif 3 Kostrad berkunjung ke Polda Sulsel Read More »

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad terus berikan layanan kesehatan bagi masyarakat di perbatasan.

Untuk menjaga dan memelihara kondisi kesehatan masyarakat perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad tidak henti-hentinya memberikan pelayanan kesehatan kepada warga perbatasan RI-RDTL, Senin (17/05/2021). Seperti yang dilakukan oleh Pos Naekake Satgas Yonarmed 6 yang terus membuka pelayanan kesehatan bagi masyarakat Desa Naekake Kecamatan Mutis Kabupaten Timor Tengah Utara Provinsi NTT. Pelayanaan kesehatan …

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad terus berikan layanan kesehatan bagi masyarakat di perbatasan. Read More »

Pangdivif 3 Kostrad hadir di tengah tengah Prajurit Divif 3 Kostrad yang selesai melaksanaan Shalat Idul Fitri 1442 H.

Prajurit Satjar DIVIF 3 Kostrad pantas melaksanakan shalat Idul Fitri 1442 H di Masjid Al-Fatih, Pakatto, Kab. Gowa, Sulawesi Selatan. Kamis (13/05/2021). Bertempat di Masjid Al-Fatih yang merupakan tempat pelaksanaan shalat Idul Fitri 1442 H ditengah pandemi Covid-19 umat muslim merayakan Hari Raya Idul Fitri dengan penuh kegembiraan di hari kemenangan para Prajurit tetap semangat …

Pangdivif 3 Kostrad hadir di tengah tengah Prajurit Divif 3 Kostrad yang selesai melaksanaan Shalat Idul Fitri 1442 H. Read More »

Satgas Pamtas RI- Malaysia Yonarhanud 16/SBC laksanakan tes Swab Antigen bagi pelintas batas.

Nunukan. Sebagai upaya mencegah penyebaran dan menekan angka penyebaran covid 19 di daerah perbatasan, dan munculnya varian baru covid 19 serta gelombang tsunami covid yang terjadi di India, yang dikhawatirkan masuk ke Indonesia, Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud 16/SBC dibantu tim Kesehatan setempat memperketat  pemeriksaan dengan melaksanakan tes swab antigen terhadap pelintas batas, baik keluar maupun …

Satgas Pamtas RI- Malaysia Yonarhanud 16/SBC laksanakan tes Swab Antigen bagi pelintas batas. Read More »

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud 16/SBC berhasil menggagalkan penyelundupan daging ilegal

Nunukan. Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud 16/SBC berhasil menggagalkan penyelundupan daging ilegal, daging Allana dan GBP Australia yang berasal dari Tawau Malaysia di Dermaga Tradisional Desa Losalo,  kecamatan Sebatik Timur, kabupaten Nunukan. Sabtu (8/5/2021). Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonarhanud 16/SBC/3 Kostrad, Letkol Arh Drian Priyambodo, S.E., dalam rilis tertulisnya di Makotis Satgas, jalan Fatahilah, kecamatan …

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarhanud 16/SBC berhasil menggagalkan penyelundupan daging ilegal Read More »

Kado untuk Hari Jadi Divisi 3 Kostrad yang ke-3 Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Terima 10 Senjata Rakitan dari Warga Perbatasan.

Untuk memperingati hari jadi Divisi Infanteri 3 Kostrad yang ke-3 Satgas Pamtas Yonarmed 6/3 Kostrad terima 10 Senjata rakitan dari warga perbatasan RI-RDTL, Sabtu (08/05). 10 senjata yang diterima Satgas Yonarmed 6/3 Kostrad merupakan hasil dari penyerahan warga di 6 Pos berbeda yaitu Pos Motamasin, Pos Napan Bawah, Pos Nelu, Pos Oepoli Sungai, Pos Manusasi …

Kado untuk Hari Jadi Divisi 3 Kostrad yang ke-3 Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Terima 10 Senjata Rakitan dari Warga Perbatasan. Read More »

Satgas Pamtas Yonarhanud 16/SBC turut berpartisipasi dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Kayan 2021.

Nunukan. Bertempat di Lapangan Apel Tri Brata Mapolres Nunukan, dilaksanakan apel gelar pasukan operasi Ketupat Kayan 2021 dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman pada perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H/2021 M di wilayah kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Rabu (5/5/2021). Apel gelar pasukan operasi Ketupat 2021 ini melibatkan 400 peserta apel diantaranya personil gabungan …

Satgas Pamtas Yonarhanud 16/SBC turut berpartisipasi dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Kayan 2021. Read More »

Wujudkan ketahanan pangan di perbatasan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat lepas 5200 benih bibit ikan Nila.

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor barat Yonarmed 6/3 Kostrad bekerjasama dengan Dinas Perikanan Kabupaten TTU lepas 5200 bibit ikan Nila untuk mengisi 10 kolam ikan milik Mako Satgas Yonarmed 6/3 Kostrad. Eban, Rabu (05/05). Guna mewujudkan ketahanan pangan didareah perbatasan Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Letkol Arm Andang Radianto, S.A.P., berinisiatif untuk memanfaatkan lahan mako satgas …

Wujudkan ketahanan pangan di perbatasan Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat lepas 5200 benih bibit ikan Nila. Read More »